7.6K
Bursa Transfer
Demi Ronaldo, Man United Akan Tumbalkan Pemain Termahalnya
© Getty Images

Paul Pogba usai diganti dan tidak menyalami Jose Mourinho.
Perseteruan Pogba-Mourinho
Manchester United mendatangkan Paul Pogba dari Juventus dengan harga transfer senilai 89 juta poundsterling atau Rp1,7 triliun. Nilai ini menjadikan Pogba pemain termahal di dunia mengalahkan Gareth Bale ketika dibeli Real Madrid dari Tottenham Hotspur pada 2012 silam.
Nasib Paul Pogba sendiri sedang di ujung tanduk, menyusul rumor perseteruannya dengan Mourinho yang semakin meruncing. Di pertandingan sebelumnya, Pogba tampak enggan menyalami Mourinho saat terpaksa ditarik keluar dari pertandingan.
- xem bóng đá trực tuyến - 90phut - cakhia - mitom