Kompetisi antarklub di benua Eropa, Liga Champions, sudah memasuki babak semifinal. Empat tim dipastikan siap bersaing menuju partai final.
Keempat tim tersebut adalah AS Roma, Liverpool, Bayern Munchen, dan Real Madrid. Keempat tim tersebut tak hanya bersaing untuk merebut trofi 'Si Kuping Besar', tetapi juga bertarung untuk memperebutkan hadiah uang yang cukup besar.
Liga Champions memang dikenal memiliki nilai hadiah yang besar. Selain hadiah uang, klub peserta Liga Champions juga mendapat uang dari hak siar pertandingan.
Federasi Sepakbola Eropa (UEFA) telah mengumumkan bahwa akan ada sekitar 1,3 triliun euro yang akan dibagikan kepada para peserta Liga Champions 2017/18. Jumlah itu merupakan hadiah uang ditambah dengan nilai hak siar televisi.
-Sebagai gambaran, musim lalu Real Madrid mendapat sekitar 89,5 juta euro. 54,2 juta euro dari hadiah uang dan 35,4 dari hak siar televisi.
- Rumor Transfer Hari Ini: Barcelona dan PSG Siap Tampung 2 Pemain Man United
- Miris! Pertama Kali Sejak 16 Tahun Terakhir, Barcelona 'Buang' Pemain La Masia
- Bek Man City Sebut Inggris Butuh Mukjizat untuk Menangkan Piala Dunia
- Diwawancarai Media Inggris, Pemain Persib Ini Bela Antonio Conte
- Mengintip Nilai Endorse Sosial Media 5 Pesepakbola Kelas Dunia yang Mencapai Miliaran Rupiah