4.8K
Liga Indonesia
Jelang Lawan Arema FC, Persib Manfaatkan Momentum Usai Bungkam Mitra Kukar
© Arif Rahman/INDOSPORT

Salah satu pemain Mitra Kukar terdampar di tanah setelah kalah adu body dengan pemain Persib.
Persib Alami Peningkatan
Setelah tiga pekan bergulirnya kompetisi kasta tertinggi sepak bola nasional, pemain yang sempat memperkuat Timnas Indonesia ini menilai tim Maung Bandung mengalami perkembangan yang cukup bagus. Ia berharap, tim Persib langsung fokus menatap laga selanjutnya dan tidak terbuai dengan kemenangan di pekan ketiga.
"Semakin nambah, sudah mulai kelihatan sekarang kita fokus menatap pertandingan selanjutnya saja," tegasnya.
- xem bóng đá trực tuyến - 90phut - cakhia - mitom