5.1K
Liga Champions
5 Gol Bunuh Diri Bantu Barcelona ke Perempatfinal Liga Champions Musim Ini
© getty images

Lionel Messi saat bertanding melawan Sporting Lisbon.
Sebastian Coates (vs Sporting Lisbon) - Babak Fase Grup
Gol ini terjadi ketika Barcelona bertandang ke markas Sporting Lisbon, Estadio Jose Alvalade, di laga kedua penyisihan Grup D Liga Champions pada Kamis (28/09/17) dini hari WIB lalu. Gol bunuh diri Coates tercipta di menit ke-49.