3.9K
Liga Indonesia
Striker Asal Brasil Ini Belum Tentu Masuk Tim Inti Persebaya
© Fitra Herdian/INDOSPORT

Penyerang anyar Persebaya menjalani latihan
Sedang Lelah
Sementara itu, David da Silva sendiri bakal menjawab semua keraguan bonek yang dialamatkan kepada dirinya.
Meskipun saat ini pemain asal Brasil itu tidak dalam kondisi optimalnya, namun dia berjanji jika kondisinya telah pulih bakal bermain maksimal untuk Bajul Ijo.
Belum maksimalnya kondisi mantan pemain Bhayangkara FC ini, lantaran dirinya baru saja pulang dari Singapura untuk mengurus Kitas.
"Saya sedikit capek setelah dari Singapura, itu semua pasti terjadi pada semua pemain. Saya pasti akan secara bertahap pulih dan dapat bermain dengan Persebaya," katanya.
- xem bóng đá trực tuyến - 90phut - cakhia - mitom