5.1K
Liga Indonesia
Pelatih Arema FC Tanggapi Cacian dari Aremania
© Ian Setiawan/INDOSPORT

Pemberangkatan Aremania menuju Solo.
Protes Pergantian Pemain
Bedanya, Aremania lebih fokus pada kekecewaan pemilihan pemain yakni masuknya Zaenuri menggantikan Purwaka Yudi sejak menit 76.
Pasalnya sejak bek muda asal Bojonegoro itu masuk, lini belakang Arema FC kocar kacir dalam sepuluh menit akhir.
Dan benar saja, kekhawatiran Aremania terbukti dengan terciptanya dua gol balasan Mitra Kukar lewat aksi Fernando Rodriguez sehingga skor menjadi 2-2.
- xem bóng đá trực tuyến - 90phut - cakhia - mitom