Liga Indonesia

3 Fakta yang Terjadi antara Bhayangkara FC vs Persija Jakarta di Babak Pertama

Jumat, 23 Maret 2018 19:36 WIB
Editor: Yohanes Ishak
© Grafis: Eli Suhaeli/INDOSPORT/Wikipedia
Logo Bhayangkara FC. Copyright: © Grafis: Eli Suhaeli/INDOSPORT/Wikipedia
Logo Bhayangkara FC.
Bhayangkara FC Kurang Tenang

Meski terus mendapat tekanan dari Persija Jakarta, namun bukan berarti Bhayangkara FC tidak mempunyai peluang.

Dengan mengandalkan serangan balik, tim besutan Simon McMenemy mampu memberikan ancaman ke jantung pertahanan Persija Jakarta.

Sayangnya, lini serang tim berjuluk The Guardian ini kurang tenang sehingga sejumlah peluang yang tercipta gagal berbuah menjadi gol.

- xem bóng đá trực tuyến - 90phut - cakhia - mitom