5.2K
Liga Indonesia
Jelang Liga 1 2018, PSM Makassar Buang 2 Pemain Seleksi
© Reno Firhad Rinaldi/INDOSPORT

Foto skuat PSM Makassar.
Akan Launching pada 17 Maret 2018
PSM Makassar akan segera memperkenalkan tim anyar mereka secara resmi kepada publik dalam waktu dekat ini. Rencananya, mereka akan menggelar launching tim pada tanggal 17 Maret nanti di Stadion Andi Mattalatta, Makassar.
Untuk menyambut Liga 1 2018, PSM tak hanya memperkenalkan skuat barunya. Namun mereka juga membuka toko khusus bagi para suporter setianya.
- xem bóng đá trực tuyến - 90phut - cakhia - mitom