10 Nama Asli Pesepakbola yang Jarang Diketahui Banyak Orang

Selasa, 7 November 2017 15:12 WIB
Editor: Yohanes Ishak
© Getty Images
Ricardo Kaka, playmaker Orlando City. Copyright: © Getty Images
Ricardo Kaka, playmaker Orlando City.
Kaka

Mantan penggawa AC Milan dan Real Madrid ini sudah banyak yang mengetahui keberadaannya. Kebanyakan orang-orang lebih mengetahui jika nama lengkapnya adalah Ricardo Kaka.

Namun perlu diketahui, jika pemain yang kini bermain di Amerika Serikat bersama klub Orlando City ini rupanya memiliki nama asli Ricardo Izecson dos Santos Leite.

Lalu bagaimana bisa berubah menjadi Kaka? Dilansir dari BLR, nama Kaka ternyata diberikan oleh kakaknya sendiri, yakni Rodrigo atau akrab disapa Digao.

Kaka diambil dari nama depannya, yakni Ricardo dan saat kecil ada sebutan Caca yang jika disebutkan menggunakan huruf K. Agar lebih mudah dan menarik, maka terciptalah sebutan Kaka bagi pemain asal Brasil tersebut.

- xem bóng đá trực tuyến - 90phut - cakhia - mitom

Pada masa kejayaannya di Milan, Kaka turut menyumbangkan berbagai gelar, seperti Serie A Italia, Piala Super Italia, Liga Champions, Piala Super Eropa, dan Piala Dunia Antarklub. Begitu pula di Real Madrid, ia turut menyumbangkan gelar La Liga Spanyol, Copa del Rey, serta Piala Super Spanyol.

- xem bóng đá trực tuyến - 90phut - cakhia - mitom
930