Deretan Kompetisi yang 'Meniru' Aturan Piala Presiden

Sabtu, 12 Agustus 2017 17:25 WIB
Editor: Cosmas Bayu Agung Sadhewo
© Today
Water Break Piala Dunia 2014, saat Portugal melawan Amerika Serikat. Copyright: © Today
Water Break Piala Dunia 2014, saat Portugal melawan Amerika Serikat.
Piala Dunia 2014

Untuk kali pertama dalam sejarah, sistem water break diberlakukan dalam ajang Piala Dunia 2014. Pertandingan Amerika Serikat melawan Portugal di Amazonia Arena, Brasil, menjadi laga pertama sistem water break digunakan di ajang Piala Dunia.

Pada pertandingan yang berkesudahan 2-2 itu, kedua tim sempat melakukan jeda dan minum di pinggir lapangan pada saat pertandingan memasuki menit 39. Wasit Nestor Pitana yang kala itu memimpin jalannya pertandingan, merasa panasnya suhu di stadion memaksa dirinya untuk menghentikan pertandingan sejenak.

Diketahui, Kota Manasu, lokasi Amazonia Arena kala itu memiliki suhu mencapai 32 derajat celcius dengan tingkat kelembapan yang tinggi. Sehingga tak heran bila kondisi tersebut sangat menguras cairan pada 22 pemain yang ada di lapangan.

- xem bóng đá trực tuyến - 90phut - cakhia - mitom
1.5K