2.2K
Harga dan Cara Beli Tiket Indonesia Masters S100 II 2023 di Surabaya
© Grafis: Yuhariyanto/Soicaumienbac.cc

Simak harga dan cara beli tiket Indonesia Masters II 2023 yang berlangsung di Surabaya, Jawa Timur.
Harga dan Cara Beli Tiket Indonesia Masters II 2023:
Melansir dari akun PBSI Jatim, mekanisme pembelian tiket Indonesia Masters II 2023 bisa dibeli secara daring melalui Artatix.
Namun tiket juga bisa didapatkan langsung On The Sport (OTS) atau di tempat selama persediaan masih ada.
Untuk range harganya sendiri mulai dari Rp50 ribu hingga Rp150 ribu saja untuk menonton Indonesia Masters II 2023.
Selebih lengkapnya berikut daftar harga tiket Indonesia Masters II 2023:
Harga tiket BNI Indonesia Masters II 2023:
- Hari 1-4: Rp 50.000
- Hari 5 (Semi Final): Rp 80.000
- VIP: Rp 100.000
- Hari 6 (Final): Rp 100.000
- VIP: Rp 150.000