Indonesia Open 2022: Faktor Angin, Kunci Kemenangan Fajar/Rian atas Perang Saudara

Pemain tunggal putra Denmark, Hans-Kristian Vittinghus memuji kecepatan tunggal putra Indonesia, Anthony Sinisuka Ginting di Indonesia Open 2022.
Seperti diketahui, tunggal putra Indonesia, Anthony Sinisuka Ginting baru saja memenangi babak 16 besar Indonesia Open 2022 melawan tunggal putra Denmark, Hans-Kristian Solberg Vittinghus.
Dalam partai yang digelar di Istora Senayan, Kamis (16/06/22), Ginting mampu memenangi partai kontra Vittinghus dengan dua set langsung 21-17 dan 21-9.
Meskipun demikian, justru tunggal putra Denmark, Hans-Kristian Solberg Vittinghus lah yang justru memberikan pujian pada Anthony Sinisuka Ginting..
Dikutip dari akun Instagram pribadi tunggal putra asal Denmark tersebut, justru Vittinghus menyebut bahwa Anthony Ginting mampu bermain dengan cepat.
Baca selengkapnya: Dikasih 'Skor Afrika', Tunggal Denmark Puji Habis Kecepatan Anthony Ginting
- xem bóng đá trực tuyến - 90phut - cakhia - mitom