9.6K
Top News
Top 5 News: Anthony Ginting Minta Maaf ke Kento Momota Hingga AC Milan Ingin Pulangkan Mantan
© REUTERS/Alberto Lingria

Para pemain AC Milan berselebrasi setelah menang atas Lazio. Foto: REUTERS/Alberto Lingria
AC Milan Jilat Ludah Sendiri
5. Jilat Ludah, AC Milan Ingin Pulangkan Mantan Bintangnya yang Dulu Hanya Main 7 Kali dalam 4 Musim
Tampil apik di Serie B bersama Lecce, AC Milan siap memulangkan mantan kipernya yang dulu hanya dimainkan 7 kali dalam 4 musim, yakni Gabriel.
AC Milan menjadi tim yang sibuk di jelang dibukanya bursa transfer musim panas pada akhir musim ini. Sejumlah nama dari sejumlah posisi santer dikaitkan dengan Rossoneri.
Baca selengkapnya: Jilat Ludah, AC Milan Ingin Pulangkan Mantan Bintangnya yang Dulu Hanya Main 7 Kali dalam 4 Musim