11.8K
Ngefans Berat, Juara Olimpiade Ingin Jadi Seperti Hendra Setiawan dan Mohammad Ahsan
© Instastory Lee Yang/Wang Chi-Lin

Lee Yang/Wang Chi-Lin beri pujian untuk Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan
Kalahkan Pasangan Indonesia di Semifinal
Tak pelak postingan ini langsung diserbu puluhan ribu likes dan ratusan komentar, yang terlihat juga banyak datang dari netizen Indonesia.
Hendra Setiawan juga telah mampir di postingan ini dan mengucapkan terima kasih.
Lee Yang/Wang Chi Lin merebut medali emas pertama untuk Taiwan di bulutangkis ketika menaklukkan pasangan China, Li Junhui/Liu Yuchen. Mereka hanya perlu dua set langsung untuk memastikan kemenangan, yakni dengan skor akhir 21-18 dan 21-12.
Sebelumnya di partai semifinal, Lee/Yang mengalahkan Hendra/Ahsan dengan skor cukup telak, 21-11 dan 21-10 pada Jumat (30/07/21) lalu.
- xem bóng đá trực tuyến - 90phut - cakhia - mitom