Ganda Putri Denmark Bongkar Kelemahan Saat Ditaklukkan Yulfira/Febby di Final Spain Masters

Namun Yulfira/Febby perlahan-lahan bangkit dan terus melancarkan tekanan. Pada interval game kedua akhirnya Yulfira/Febby mampu unggul sementara 11-8 atas pasangan Denmark.
Magelund/Ravn masih melempem setelah interval, dan memberikan kemenangan gim kedua kepada Yulfira/Febby dengan skor 21-14.
“Saya pikir kami dapat mengatakan ini adalah pencapaian terbaik kami, kami belum mencapai final di level ini sejauh ini, jadi jelas ini adalah turnamen terbaik kami,” ujar Ravn setelah pertandingan itu.
Kekalahan ini menjadi yang kesekian kalinya bagi pasangan berperingkat 30 dunia di dalam memburu juara dalam tiga tahun terakhir.
Pada tahun 2018 lalu, pasangan ini memenangkan perak di Kejuaraan Junior Eropa 2018, dan mereka mendapatkan hasil yang sama di SaarLorLux Open tahun lalu, finis sebagai runner-up.
- xem bóng đá trực tuyến - 90phut - cakhia - mitom