Masuk Prioritas, Gubenur Anies Baswedan Targetkan Formula E Digelar Tahun 2022

Rabu, 11 Agustus 2021 00:01 WIB
Penulis: Nadia Riska Nurlutfianti | Editor: Subhan Wirawan
© Lev Radin/Pacific Press/LightRocket via Getty Images/Grafis: Eli Suhaeli/INDOSPORT
Ilustrasi Formula E jadi di Jakarta. Copyright: © Lev Radin/Pacific Press/LightRocket via Getty Images/Grafis: Eli Suhaeli/INDOSPORT
Ilustrasi Formula E jadi di Jakarta.
Jakarta Berpeluang Gelar Formula E pada 2022

Formula E dan FIA telah menerbitkan kalender sementara untuk Kejuaraan Dunia Formula E ABB FIA 2021/2022, yang akan dimulai pada tahun depan.

Melalui laman resminya, Formula E menyatakan pada tahun depan akan menjadi musim tersibuk ajang balap listrik tersebut, karena tercatat sudah ada 16 seri balapan yang mencakup 12 kota di empat benua.

Namun dalam daftar kalender tersebut tak ada namanya Jakarta, Indonesia sebagai tuan rumah. Akan tetapi adanya isu prioritas tersebut bisa saja Ibukota akhirnya bisa masuk dalam kalender musim depan.

Pasalnya, masih ada satu tanggal yang dikosongkan yakni balapan pada tanggal 4 Juni. Ini berarti, Jakarta kemungkinan akan menggelar balapan Formula E pada pertengahan tahun 2022.

Berikut daftar kalender Kejuaraan Dunia Formula E 2022:

- xem bóng đá trực tuyến - 90phut - cakhia - mitom