MotoGP

Makna Julukan Rider MotoGP: Dari Rossifumi hingga X-Fuera

Kamis, 1 Juni 2017 06:32 WIB
Editor: Arum Kusuma Dewi
© Repsol Media
Marc Marquez saat babak kualifikasi di GP Argentina. Copyright: © Repsol Media
Marc Marquez saat babak kualifikasi di GP Argentina.
Baby Alien

Julukan Baby Alien melekat pada Marc Marquez sebagai pujian atas keberhasilannya dalam dunia balap MotoGP dengan usia yang terbilang sangat muda. Pembalap Spanyol ini tercatat sebagai pembalap termuda yang menjadi juara dunia MotoGP, yakni pada usia 20 tahun dan 63 hari, mengalahkan rekor Freddie Spencer yang bertahan selama 30 tahun.

Ia juga memenangkan gelar juara dunia secara beruntun, yakni pada 2013 dan 2014. Dengan skill yang dinilai bukan seperti manusia biasa itu di umur yang masih muda, rasanya pantas saja Marquez menyandang julukan tersebut.

- xem bóng đá trực tuyến - 90phut - cakhia - mitom