Komunitas Sehat

4 Manfaat Olahraga Saat Menstruasi

Selasa, 11 Desember 2018 20:06 WIB
Penulis: Ade Gusti | Editor: Arum Kusuma Dewi
© Wivesconnection
Olahraga saat menstruasi dapat memberikan manfaat Copyright: © Wivesconnection
Olahraga saat menstruasi dapat memberikan manfaat

INDOSPORT.COM – Sebagian besar wanita merasa khawatir ketika mereka ingin berolahraga namun sedang menghadapi menstruasi. Faktanya, berolahraga ketika menstruasi memiliki berbagai manfaat.

Berolahraga ketika menstruasi sering dianggap sebagai ide gila. Apalagi ketika membayangkan sensasi tidak nyaman yang dialami tubuh saat periode bulanan itu berlangsung. Perut terasa kembung, kram yang membuat pingul nyeri, dan terkadang kancing celana tidak bisa dikaitkan karena perut membesar.

Namun sejatinya, berolahraga saat menstruasi lebih baik daripada yang Anda pikirkan. Olahraga menjadi hal terbaik yang bisa Anda lakukan selama menstruasi untuk mengurangi kram dan perut terasa nyaman.

Pasalnya, olahraga membantu meningkatkan suplai oksigen ke otak. Dorongan tambahan endorphin dari olahraga berfungsi membuat tidur lebih nyaman dan meningkatkan metabolism Anda selama periode.

Nah, kini abaikan cerita horor mengenai ‘olahraga bisa menyebabkan gangguan saat menstruasi’, karena sudah jelas bahwa olahraga justru memberikan beragam manfaat. INDOSPORT memaparkan 4 alasan Anda perlu berolahraga ketika periode bulanan tiba:

- xem bóng đá trực tuyến - 90phut - cakhia - mitom