3.3K
'Ketagihan' Sorakan Fans Istora, Pemain Australia: Bodo Amat Diejek atau Dipuji
© fiba.basketball

Pemain basket Australia, Thom Maker. Foto: fiba.basketball
Reaksi Pelatih Australia
Di sisi lain, pelatih Australia, Michael Clancy, menilai lawan timnas basket Indonesia tidak mudah. Pemain tuan rumah memberikan perlawanan sengit, ditambah tekanan dari penonton yang hadir.
"Dari awal, kami tahu bahwa laga ini akan berat, apalagi kami bermain di kandang lawan. Kami menghadapi tekanan fans Indonesia yang memenuhi arena, mereka sangat aktif sepanjang laga. Tetapi, kami menang dan saya senang kami tampil bagus di laga ini," tuturnya.
"Dengan keuntungan tinggi badan, kami bisa menangi duel di paint area. Kami juga bisa terus menyerang sepanjang laga. Hal tersebut memberikan keuntungan, sehingga kami bisa menang. Saya sangat bangga kepada para pemain," tuntas Michael Clancy.
- xem bóng đá trực tuyến - 90phut - cakhia - mitom